Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

5 Peluang Usaha Makanan Jepang yang Gampang Untung

Siapa sih yang tidak kenal dengan Negara satu ini, Negara yang dikenal dengan sebutan negeri Sakura ini memiliki keunikan dan budaya yang sangat kental dengan kedisiplinannya.

Jepang tidak pernah ada habisnya untuk dibahas mulai dari adat istiadatnya, budaya, teknologi, entertaintment, otomotif, bahkan sampai kuliner. Dikenal juga dengan Negara yang selalu tiada habisnya untuk berinovasi.

Berbicara mengenai makanan, Jepang memiliki makanan khas yang dikenal oleh seluruh dunia, Jepang dikenal dengan makanan lautnya yang higienis, bahkan kecenderungan mereka mengkonsumsi makanan laut sudah menjadi ikon masyarakat jepang.

Namun ternyata selain makanan laut yang biasa di konsumsi mentah, di jepang juga banyak memiliki kuliner makanan khas yang diolah dan dimasak dahulu sebelum dikonsumsi.

Banyak orang diseluruh dunia membuka usaha makanan jepang itu karena jepang memiliki ciri khas tersendiri dibandingkan dengan Negara lainnya

Banyak sekali beragam makanan khas jepang yang dijadikan peluang bisnis oleh kalangan pebisnis dari pengusaha kecil - kecilan sampai usaha makanan restaurant. Nah Berikut ini peluang usaha makanan jepang yang dapat menjadi referensi anda.

Peluang Usaha Makanan Jepang 1. Takoyaki
Takoyaki
Takoyaki sangat digemari oleh pecinta makanan jepang. Jajanan khas jepang satu ini memiliki ciri khas dalam pembuatannya dan bahan yang diolahnya, yaitu berisikan gurita sebagai isiannya, cocok untuk dijadikan peluang usaha makanan jepang.

Peluang Usaha Makanan Jepang 2. Sushi
Peluang usaha makanan jepang yang kedua adalah sushi, siapa yang tak mengenal sushi, makanan satu ini sudah tidak asing bagi masyarakat Indonesia. Bahkan sering dikonsumsi baik dengan isian daging mentah maupun matang.

Peluang Usaha Makanan Jepang 3. Bento

Peluang usaha makanan jepang yang ketiga adalah bento, makanan yang terdiri dari nasi, katsu, salad, beragam saus dan teriyaki, bento adalah makanan menu utama karena termasuk makanan berat.

Peluang Usaha Makanan Jepang 4. Ramen

Ramen disajikan dengan mie yang berkuah serta ditambahkan aneka toping didalamnya, raneb sering kali dihadirkan kedalam animasi jepang sebagai makanan favorit para tokohnya, sangat berpeluang untuk dijadikan usaha makanan jepang.

Peluang Usaha Makanan Jepang 5. Karage

Peluang usaha makanan jepang yang terakhir adalah karage, merupakan salah satu cemilan enak yang terbuat dari potongan daging ayam tanpatulang, yang digoreng crispy. Cocok untuk dijadikan usaha.

Itulah sedikitnya lima jenis makanan khas jepang yang bisa berpeluang dijadikan usaha makanan jepang, semoga bermanfaat.