Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Widget Atas Posting

888 ide Nama channel YouTube untuk anak


Membuat chanel youtube untuk anak bisa dilakukan dengan 2 tujuan, seperti untuk edukasi atau sekedar mengunggah video anak sebagai memori yang sewaktu-waktu bisa ditonton bersama.

Jika kamu punya tujuan untuk membuat chanel YouTube anak perhatikan dahulu beberapa hal yang bisa mendongkrak popularitas channel anda, yaitu nama channel youtube dan konten yang akan diunggah.

Saat ini banyak pemilik channel Youtube anak yang sukses meraup banyak uang dari konten yang diunggah. Jika ingin buat channel youtube anak maka kamu bisa gunakan beberapa ide nama dibawah ini.

Nama Channel Youtube anak yang Belum Ada
  • KidiKids7
  • Kuykidsson
  • Ruangson
  • Boysison
  • BabyRul
  • BabyChoice
  • RanFunkid
  • NgeKids Me
  • RunKids
  • Kikids7
  • Nagakids
Nama Channel Youtube Anak yang Bagus
  • Ayo belajar
  • RejoKids
  • Grabakids
  • Makkids
  • Kid & Fun
  • Jaskiding
  • Anaana8
  • NakidsYa
  • Romeokids
  • nariKidsHow
  • Manrokids
  • Sumarekids7
  • JujuKids
Nama Channel Youtube Untuk Anak yang Unik
  • Uniqid
  • FANsonder
  • NagataFun
  • Bujanggakids
  • Sinopakids
  • Sekiding
  • SerisFun
  • DelopKids
  • Sagakids8
  • Mainbelajar7
  • Arenakids
  • Arenakini
  • AnaAnaUniC
  • NegeriBermain
  • Magenkids
Channel YouTube merupakan Brand/Nama Saluran atau channel yang berisi Konten video video Anda di YouTube. Tentunya dari beberapa ide nama channel youtube untuk anak di atas bisa bermanfaat buat anda.

Nah untuk yang ingin langsung membuat channel Youtube bisa dilakukan dengan 2 cara yaitu lewat HP atau lewat Laptop. Cara buat channel nya sebagai berikut

Cara Bikin Channel YouTube Lewat HP android

Berikut cara bikin channel YouTube anak Lewat HP android:
  • Buka aplikasi YouTube pada HP atau bisa juga melalui web browser yang ada di HP kamu.
  • Jika menggunakan smartphone Android, biasanya akun Google sudah terintegrasi di aplikasi YouTube. Pilih ikon akun di pojok kanan atas.
  • Pilih opsi Your Channel. Setelah itu akan muncul pop-up untuk mengisi nama channel. Isi nama channel sesuai keinginanmu.
  • Klik Create Channel.
Cara Bikin Channel YouTube Lewat Laptop / PC

Berikut cara bikin channel Youtube lewat Laptop / PC:
  • Buka situs www.youtube.com di browser PC-mu.
  • Klik Login di pojok sebelah kanan dan masuk dengan akun Googlemu.
  • Setelah masuk dengan akun Google, pada pojok kanan atas, klik Akunmu.
  • Pilh opsi Buat Channel atau Create Channel.
  • Setelah itu akan muncul pop-up untuk memilih nama channel sesuai akun Google atau membuatnya sendiri secara custom. Pilih nama custom agar kamu bisa menentukan nama channel YouTubemu sendiri.
  • Setelah itu, masukkan nama channel yang ingin kamu buat, centang syarat dan ketentuan, lalu klik Buat.
  • Channel YouTube sudah berhasil dibuat.
  • Kamu bisa mengganti foto profil, deskripsi channel, dan memberi tautan ke situs atau media sosial lainnya.
  • Setelah semuanya selesai, kamu bisa mulai mengunggah video kreatifmu.
Channel YouTube sudah berhasil dibuat. Ubah foto profil, deskripsi channel, dan kamu juga bisa memberi tautan ke situs atau media sosial lainnya.